Pencarian Korban Longsor di Desa Cihanjuang, Dansat Brimob Pimpin Apel Kesiapan -->

Breaking news

Live
Loading...

Pencarian Korban Longsor di Desa Cihanjuang, Dansat Brimob Pimpin Apel Kesiapan

Thursday 14 January 2021


Hingga saat ini korban yang dapat ter identifikasi sebanyak 20 orang ( data terlampir ) dari data orang hilang yang di dapat jumlah orang hilang sebanyak 23 orang.

Bandung - Dansat Brimob Polda Jabar Kombes Pol. Yuri Karsono, S.I.K., pimpin apel Kesiapan Pencarian Korban Longsor yang terjadi di Bojong Kondang Desa Cihanjuang, Kec. Cimanggung Kab. Sumedang, Kamis(14/01/2021).

Pelaksanaan Kegiatan tersebut diikuti Relawan Brimob Cikeruh, Team K9 Sabhara Polda Jabar, Team Sar Sat Sabhara Polda Jabar , Team DVI Polda jabar,  Relawan Kodim 0610 Kab. Sumedang, Relawan Basarnas, Relawan PMI, serta Relawan dari Masyarakat.

Hingga saat ini korban yang dapat ter identifikasi sebanyak 20 orang ( data terlampir ) dari data orang hilang yang di dapat jumlah orang hilang sebanyak 23 orang.

Untuk jumlah rumah yang tertimbun sebanyak 8 rumah.

TNi dan Polri di bantu oleh team basarnas, Pmi dan pihak terkait lainnya melaksanakan evakuasi dan pencarian orang sudah di laksanakann selama 5 hari.